Paket Tour Jogja One Day Trip (Option C)

1 Day
Paket wisata Jogja 1 hari adalah paket wisata yang dibuat untuk yang tidak mempunyai durasi waktu panjang untuk keliling tempat wisata. dengan memilih paket wisata 1 hari di yogyakarta kami menawarkan dalam 1 hari bisa menjangkau 3 – 4 destinasi menarik lainya, murah, menarik, ter update dan harga yang pastinya terjangkau

Itinerary

Tour yang memukau ini dimulai dengan menyambut fajar di Sunrise Silancur Highland, tempat dimana Anda bisa menyaksikan panorama matahari terbit yang memukau dengan latar belakang alam yang indah. Selanjutnya, perjalanan berlanjut ke Nepal van Java, sebuah kawasan yang terkenal dengan susunan rumah adat yang menyerupai desa-desa di Nepal, menawarkan pengalaman budaya yang unik. Setelah itu, peserta tour akan dibawa ke Air Terjun Kedung Kayang, sebuah air terjun yang tersembunyi namun menawarkan pemandangan Gunung merapi yang spektakuler dan kesegaran air yang alami. Untuk mengakhiri hari, tour akan dilanjutkan dengan VW Tour di area Desa Wisata Borobudur, dimana Anda bisa menjelajahi keindahan desa-desa sekitar Candi Borobudur dengan naik mobil VW klasik, menambah pengalaman tak terlupakan dalam perjalanan ini.

03.30 – Penjemputan Peserta di Meeting Point Hotel / Stasiun / Terminal Bus
03.30 – 05.00 Perjalanan menuju Silancur Highland untuk menikmati Sunrise
05.00 – 06.00 menikmati embun pagi dan Sunrise di Silancur Highland
06.00 – 07.00 Peserta menuju Nepal Van Java
07.00 – 08.30 Menikmati indahnya pemandangan rumah penduduk dengan latar belakang Gunung Sumbing
08.30 – 10.00 Perjalanan menuju Air Terjun Kedung Khayang
10.00 – 11.30 Menikmati keindahan pemandangan Air Terjun Kedung Khayang dengan latar belakang Gunung Merapi
11.30 – 12.30 Peserta melanjutkan perjalanan menuju Makan siang
12.30 – 13.30 Makan siang di lokal Restaurant
13.30 – 14.00 Perjalanan menuju area desa wista untuk melakukan aktivitas menggunakan Mobil VW tour
14.00 – 16.00 Berkeliling menggunakan mobil VW untuk mengunjungi desa wisata
16.00 – 17.00 Perjalanan menuju kota Yogyakarta
17.00 Transfer out peserta di Hotel/Stasiun/ Terminal Bus
Tour selesai & Terimakasih

Sudah Termasuk

  • Private Tour (tidak di gabung dengan peserta lain)
  • Privat Transport
  • Tiket Masuk Obyek Wisata
  • VW Tour (Paket Short)
  • Parkir
  • Makan 1X
  • Air Mineral
  • Driver as Guide
  • P3K
  • Guide Apabila Peserta Lebih 20 Peserta

Belum Termasuk

  • Tiket PP dari kota asal
  • Keperluan pribadi
  • Spot foto
  • Tips crew
  • dan lain - lain
Jumlah Peserta Harga/Pax
2 pax 810.000 / pax
3 pax 642.000 / pax
4 pax 555.000 / pax
5 pax 505.000 / pax
6 pax 582.000 / pax
7 pax 540000 / pax
8 pax 510.000 / pax
9 pax 486.000 / pax
10 pax 468.000 / pax
11 pax 455.000 / pax
12 pax 440.000 / pax
13 pax 430.000 / pax
14 pax 420.000 / pax
15 pax 410.000 / pax
Dimana Penjemputanya :

Untuk penjemputan kami lakukan setelah ada diskusi dengan customer untuk memilih penjemputan tempat dan waktu yang sudah di sepakati

Bagaimana cara pembayaran :

Untuk pembayaran memerlukan DP sebesar 30% melalui Transfer Bank dan untuk pelunasan bisa dilakukan Transfer atau di titipkan ke crew/ Driver yang bertugas

Apakah destinasi wisata bisa di custom :

Untuk mengenai trip/ wisata yang mau di tambah, dikurangi atau di ganti bisa langsung menghubungi admin kami, karena perubahan destinasi wisata mempengaruhi harga paket wisata

Bagaimana saya bisa menghubungi Anda jika terjadi keadaan darurat :

Anda bisa mengubungi Admin 1 kami di nomor +6287838883128  dengan layanan 24 jam atau meminta bantuan kepada crew/ sopir kami yang sedang bertugas

Kapan waktu terbaik untuk melakukan perjalanan ke tujuan ini :

Waktu yang tepat untuk melakukan perjalanan adalah sepanjang tahun, dan tetap harus memantau iklim cuaca saat ingin bepergian, agar bisa menyiapkan apa saja yang perlu disiapkan

Apa kebijakan pembatalan Anda :

untuk pembatalan kami kenakan free jika belum melakukan Deposit dan jika pun sudah melakukan Deposit jika keadaan darurat atau bencana alam akan kami kembalikan Deposit yang sudah masuk

Apa keuntungan memilih paket wisata ini :

keuntungan yang bisa anda dapatkan adalah menghemat biaya, menghemat waktu dan membantu anda menemukan tujuan liburan yang sempurna

  1. Tour bersifat private atau tidak di gabung dengan peserta lain
  2. Untuk peserta 2 – 5 orang menggunakan kendaraan Mobil Avanza/ sejenisnya
  3. Untuk peserta 6 – 15 orang menggunakan kendaraan Mobil HIACE, Elf dan sejenisnya
  4. Untuk high season akan dikenakan charge sebesar 10% dari harga normal (libur sekolah, long weekend, libur umum).
  5. Untuk peak season akan dikenakan charge sebesar 30% dari harga normal (libur natal, tahun baru, lebaran).
  6. Untuk booking silahkan klik tombol Whatsapp / Hubungi kami
  7. Kami memerlukan DP 30% dari total harga untuk menjamin pemesanan setelah proses booking. Sisa pembayaran bisa dibayarkan saat bertemu driver kami. Untuk transfer silahkan transfer ke rekening atas nama
    R. Mochamad Yanuar Arifin
    BCA – 4451274273
  8. Untuk info driver akan kami update malam sebelum trip.
  9. Untuk Harga tertera adalah harga untuk wisatawan Lokal (Domestik)
  10. Untuk Harga wisatawan Mancanegara bisa menghubungi admin tombol Hubungi Kami
  • Private Car
  • Yogyakarta City, Hotel, terminal Bus, Stasiun Kereta api
  • 03.30am
  • Driver as Guide
  • mineral water
  • Makan 1x
  • Outdoor
  • Indonesia, English
  • Full day
  • 2 - 15